Passive Income Dari Bisnis Kursus Online 468x60

Modal untuk memulai Bisnis Online

Hallo sahabat netter sekalian..
Berbicara bisnis online, banyak sekali jenis-jenis yang bisa kita garap yang jelas kita harus mulai dari yang termudah dahulu contohnya adalah  di website ini. atau ini bisa juga ini.

Nah mungkin sebelum memulai ternyata ada suplemen wajib yang harus kita miliki, apa saja ?
  1. Email ( surat elektronik)
    Email adalah salah satu alat komunikasi di dunia maya (internet), kalau di dunia nyata boleh jadi alamat rumah yang suratnya diantar pak pos. Di dunia Online email inilah yang menggantikan ini semua. Lebih murah praktis dan cepat sampai.
  2. Rekening
    Rekening untuk bertransaksi. Baik rekening Bank atau rekening online. Rekening Bank umumnya yan dipakai Bank BCA atau Bank Mandiri, pilih salah satu kalau bisa dua-duanya. Sedangkan Rekening Online pada umumnya menggunakan rekening paypal. 
  3. Handphone
    Handphone ini bisa kita gunakan untuk konfirmasi pembayaran atau sebagai media komunikasi selain menggunakan email
  4. Akses internet
    Namanya usaha online, tentunya kita harus mempunyai akses internet. Bisa di Warnet untuk yang belum memiliki komputer dan akses internet. Cara yang lain anda juga bisa dengan Handphone yang sudah memiliki fasilitas untuk mengakses internet.
Itulah tadi suplemen  dasar untuk memulai bisnis online dari segi fisik, yang nantinya lambat laun anda akan menemukan sendiri apa saja hal-hal wajib lainnya.

Disamping itu beberapa modal dari segi diri sendiri adalah kemauan untuk terus belajar, saran saya setiap ilmu yang anda dapatkan wajib di-Action-kan. dengan begitu anda akan lebih cepat belajar. Baca-Praktek-Praktek-Praktek- Sampai berhasil.

Salam Action!

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Modal untuk memulai Bisnis Online"

Posting Komentar